Pada artikel pertama Catatan Integrasi dengan Traefik saya memberikan secara sekilas bagaimana integrasi dengan Traefik dilakukan. Ya, mungkin masih belum jelas karena yang saya sampaikan baru “curhatan” (baca: catatan) awal alasan kenapa saya menggunakan Traefik. Maka pada artikel kali ini saya coba untuk menjelaskan kondisi docker kontainer yang ada pada server saya.
Continue reading “Catatan Integrasi Traefik dengan Nextcloud”